Laman

Sabtu, 18 Januari 2020

Menangani Exception Di Java

Exception Handling adalah suatu mekanisme untuk penanganan masalah saat terjadi error, saat Aplikasi dijalankan (Runtime). Exception Handling merupakan fasilitas java saat kita mengembangkan sebuah Aplikasi Java. Karena Exception Handling ditujukan untuk menangani masalah dari beberapa faktor dan kondisi yang tidak terduga. Meskipun tidak semua error dapat ditangani, namun setidaknya ini akan lebih memudahkan programmer, dalam menangani masalah error. Beberapa contoh dari exception yang Anda mungkin jumpai adalah :
  • exception ArrayIndexOutOfBounds, yang terjadi jika kita mencoba mengakses elemen array yang tidak ada
  • exception NumberFormatException, yang terjadi jika kita mencoba mengisi bukan angka melalui parameter dalam method Integer.parseInt.
Exception Handling dalam bahasa pemrograman Java dibagi dua throw statement dan try catch finally block.
Contoh source code Exception Handling:

public class LPIAExceptionHandling {  
        public static void main (String[] args) {
        int x = 10;
        try {
            x = x / 0;
        } catch (Exception e) {
            System.out.println(e.getMessage());
        } finally {
            System.out.println("Baris dalam finally LPIAExceptionHandling");
        }
    }
}

Kursus LPIA:

Segera bergabung : - kursus bahasa Inggris - kursus komputer dengan: Lembaga Pendidikan Indonesia Amerika ( LPIA ); Alamat LPIA Margonda Jl. Margonda Raya, No.91C (dekat lampu merah flyover pertigaan Arief Rahman Hakim atau depan Autopart Ramanda Depok, sebelah Solite Furniture dan ATTIN TOUR); Kelurahan: Pancoran Mas; Kecamatan : Pancoran Mas; Kota: Depok; Po Box: 16431; Telepon LPIA Depok : (021) 7774443