Sabtu, 04 April 2020

Bagian dari Flash Window

Bagian-bagian dari Flash Window


Flash merupakan suatu program grafis multimedia dan animasi yang dibuat oleh perusahan Macromedia (sekarang Adobe) untuk keperluan pembuatan aplikasi web interaktif maupun animasi yang berkembang pada saat ini. Program ini banyak digunakan untuk membuat game, kartun, presentasi dan model pembelajaran interaktif. Terdapat beberapa versi dari macromedia flash yang berkembang saat ini meskipun saat ini tidak lagi milik macromedia melainkan Adobe Flash. Namun pada topik ini akan dipelajari mengenai Area Kerja pada Adobe Flash.

Area kerja flash terdiri atas lima komponen, yaitu :
  1. Stage dan Pasteboard
  2. Timeline
  3. Tools panel
  4. Property Inspector
  5. Menu
referensi:
http://morfour.blogspot.com/
https://zeroapri.blogspot.com/
http://adityaoktaviani.blogspot.com/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar


Bagi kamu yang lagi belajar bahasa Inggris dan belajar komputer atau sedang berada dekat LPIA (kursus bahasa Inggris dan kursus komputer).
LPIA menerima pendaftaran siswa baru dan siswa lanjut untuk kursus bahasa Inggris dan kursus Komputer. Yuk, mendaftar!!!