Jumat, 11 Januari 2019

Cara Mengetahui Model Motherboard Tanpa Aplikasi

Cara Mengetahui Merk Dan Model Motherboard Tanpa Membuka CPU Dan Tanpa Aplikasi

Sistem Operasi: Windows Banyak Versi

Pada tutorial ini siswa LPIA diharapkan dapat mengetahui merk dan model motherboard tanpa membuka casing cpu dan tanpa menginstal aplikasi. Sehingga cukup menggunakan aplikasi Microsoft Windows. Cara mengetahui merk dan model motherboard tanpa membuka casing cpu dan tanpa menginstal aplikasi ada di bawah ini:
  1. Tekan Start Menu Windows + R. Ketik msinfo32, dan tekan tombol OK.
    run dialog box
  2. Lihat di sebelah kanan. Bagian System Manufacturer untuk merk motherboard dan System Model untuk model motherboard.
    Msinfo32 atau System Information
Referensi:
https://support.hp.com/
https://www.dell.com/community/
https://www.asus.com/id/support/
https://www.acer.com/ac/en/ID/content/support
https://www.gigabyte.com/Support
https://www.msi.com/support
https://www.asrock.com/support/

Segera bergabung : - kursus bahasa Inggris - kursus komputer dengan: Lembaga Pendidikan Indonesia Amerika ( LPIA ); Alamat LPIA Margonda Jl. Margonda Raya, No.91C (dekat lampu merah flyover pertigaan Arief Rahman Hakim atau depan Autopart Ramanda Depok, sebelah Solite Furniture dan ATTIN TOUR); Kelurahan: Pancoran Mas; Kecamatan : Pancoran Mas; Kota: Depok; Po Box: 16431; Telepon LPIA Depok : (021) 7774443

Bagi kamu yang lagi belajar bahasa Inggris dan belajar komputer atau sedang berada dekat LPIA (kursus bahasa Inggris dan kursus komputer).
LPIA menerima pendaftaran siswa baru dan siswa lanjut untuk kursus bahasa Inggris dan kursus Komputer. Yuk, mendaftar!!!